4

•

- Ada informasi bahwa ada pengiriman barang melalui JNE kemudian
polisi menunjukkan resinya kepada saksi kemudian dicocokkan
dengan di JNE. Barang tersebut dibawa ke JNE isinya berupa HP,
sampel kain, Pesawat telepon, shabu. Saksi dikasih tahu oleh polisi
berat shabu ada 1,5 gram. Ya sebanyak itu karena waktu itu
diperlihatkan ke saksi.
- Kalau ke Palu biaya pengiriman sebesar Rp.47.000,- yang mengirim
Hengky Wijaya.
Saksi terima paket bulan Maret 2015 dan polisi datang bulan Mei
2015. Yang keluarkan isi dari kardus adalah polisi. Atas nama
pengirim Hengky Wijaya dan dikirim ke Junita. Yang kirim paket ke
JNE adalah Yatno, berat barang kiriman ada 1 kg. dan shabu ada 1,5
gram.
5. Saksi ZEKKY, pada pokoknya saksi dibawah sumpah menerangkan
- Bahwa benar saksi tidak mengenal dengan terdakwa dan tidak ada
hubungan keluarga dengan terdakwa
- Bahwa benar saat memberikan keterangän saksi membenarkan
semua keterangannya yang ada dalam Berita Acara Pemerikasaan
yang dibuat oleh Penyidik PoIri.
- Bahwa pada pertengahan bulan Maret 2015, Tim Direktorat Tindak
Pidana Narkoba Bareskrim PoIri mendapat informasi bahwa
Narapidana FREDI BUDIMAN mengendalikan kegiatan
memproduksi Ecstasy dan mengimpor pil Ecstasy, sehingga
dibentuk 2 Tim untuk melakukan penyelidikan yang terdiri dan
Tim I

: saksi bersama dengan KRISTIAN. P.SIAGIAN, dan
MARSOARA GORDANG S.S.

Tim II

: AKBP KRIS SUBANDRIYO, FARHAN dan YUDHO
KRISTIANTO.

- Bahwa benar berdasarkan basil penyelidikan awal diperoleh
informasi bahwa jaringannya FREDI BUDIMAN melakukan kegiatan
di daerah Cikarang dan Jakarta Barat, kemudian Tim I melakukan
penyelidikan di daerah Cikarang dan Tim II di daerah Jakarta Barat

Hal 21 dad .99 hal Put N01425/Pid.Sus/2015/PN JKT Brt

Select target paragraph3